Manchester United Anggarkan 80 Juta Pounds untuk Kane
Rero Rivaldi | 2 Januari 2017 09:20
Bola.net - - Manchester United siap menawarkan hingga 80 juta poundsterling untuk striker , Harry Kane, menurut laporan yang diturunkan oleh Calciomercato.
Striker Spurs menyelesaikan Premier League musim lalu sebagai top skorer liga dengan 26 gol dan sudah membuat 10 gol dari 14 penampilan musim ini, di mana dua terakhir dibuat ketika timnya menang 4-1 atas Watford semalam.
Kemenangan atas tim asuhan Walter Mazzarri juga menandai rekor penampilan ke-100 Kane di Premier League, dengan koleksi gol 59 atau selevel dengan legenda Arsenal, Thierry Henry, dalam jumlah pertandingan yang sama.
Kane sudah lama dikaitkan dengan rencana transfer ke Old Trafford, namun ia baru mengikat kontrak baru di September dan memastikan akan memberikan komitmen pada Spurs hingga 2022, yang artinya tim manapun yang tertarik padanya harus mengeluarkan dana besar guna mengeluarkan sang bomber dari White Hart Lane.
Baca Juga:
- Wenger: Orang-orang Akan Terus Ingat Gol Giroud
- Gol Giroud Masuk Lima Besar Gol Favorit Wenger
- Arsenal Tak Berencana Belanja Pemain Baru
- Giroud Cetak Gol Kalajengking, Wenger Terkejut Sekaligus Terkesan
- Lawan Sunderland, Liverpool Turunkan Pemain Sesuai Rekomendasi Tim Medis
- Kemenangan Lawan Palace Jadi Modal Hadapi Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




