Manchester United Butuh Dua Pemain Lagi Untuk Jadi Juara
Serafin Unus Pasi | 8 Agustus 2018 15:05
- Mantan penyerang Manchester United, Wayne Rooney optimis melihat kans setan merah untuk menjadi juara Liga Inggris musim ini. Rooney menyebut United hanya perlu mendatangkan dua pemain lagi untuk menjadi kandidat kuat juara EPL musim depan.
Musim lalu Manchester United mengalami peningkatan performa di Liga Inggris. Untuk pertama kalinya dalam lima tahun terakhir mereka berhasil finish sebagai runner up Liga Inggris.
Meski finish sebagai runner up, ada jarak yang besar antara United dan tetangga mereka Manchester City yang menjadi juara musim lalu. Pasalnya The Citizens finish dengan selisih 19 poin dari mereka yang berstatus sebagai runner up.
Rooney sendiri optimis bahwa United bisa memangkas ketertinggalan dari City musim depan. Saya harap ada tim yang bisa menghentikan Manchester City musim depan, buka Rooney kepada Daily Star.
Bagaimana cara United untuk menghentikan City menurut Rooney? Silahkan baca informasi lengkapnya di bawah ini.
Dua Pemain Cukup

Saya rasa akan sangat menyenangkan jika ada tim yang bisa menghentikan Manchester City. Bagi saya itu akan lebih menyenangkan lagi jika United yang menghentikan mereka.
Saya rasa United sudah dekat untuk menghentikan mereka. Saya rasa mereka butuh dua rekrutan baru lagi untuk bersaing dengan City. tandas pemain DC United.
Minim Belanja

Meski United sudah mendatangkan tiga pemain, Jose Mourinho masih belum puas. Sang pelatih kabarnya masih menginginkan dua pemain lagi untuk bergabung dengan timnya pada musim panas ini.
Laporan itu menyebut Jose Mourinho memprioritaskan untuk mendatangkan satu bek tengah baru pada musim panas ini. Selain itu ia juga ingin United bisa mendatangkan seorang winger baru ke United.
Waktu Mepet

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









