Manchester United Diklaim Siap Tukar Martial Dengan Alderweireld
Richard Andreas | 25 Juli 2018 15:15
Bola.net - - Analis sepak bola, Michael Bridge membuat klaim mengejutkan soal ketidakjelasan nasib Anthony Martial di Manchester United dan Toby Alderweireld di Tottenham Hotspur. Menurutnya, karena kedua pemain itu bermasalah dengan klub masing-masing, besar kemungkinan barter akan berlangsung.
Beberapa pekan terakhir ini rumor ketidakbetahan Martial terus menguat. Dia dikabarkan sudah tak betah di MU sejak kedatangan Alexis Sanchez yang mengambil tempatnya.
Di saat yang sama, Alderweireld juga tak betah di Spurs. Sejak semusim terakhir dia sudah kesulitan menembus skuat utama, dan kebetulan, MU memang sedang membutuhkan sosok bek tengah tangguh.
Pertukaran

Menukil express, Bridge menegaskan bahwa masih ada beberapa pekan sampai jeda transfer akhirnya ditutup. Dia percaya kedua klub akan memanfaatkan waktu ini dengan baik untuk mewujudkan solusi yang terbaik bagi masing-masing pihak.
Masa depan Anthony Martial bisa menjadi pembicaraan besar di jeda transfer. Chelsea sudah ikut campur dan saya sudah mengatakan beberapa kali bahwa Spurs mungkin sudah lama tertarik dengan Martial dan saya tetap mempertahankan hal itu, kata Bridge.
Bahkan mungkin akan ada pertukaran pemain di tenggat waktu akhir antara dia dengan Toby Alderweireld, siapa tahu. Masih ada banyak hal yang akan terjadi beberapa pekan ke depan.
Mengejutkan

Di sisi lain, Bridge merasa ada sesuatu yang aneh dalam hubungan Martial dengan pihak klub. Menurutnya tak banyak pemain yang ingin meninggalkan klub sekelas MU, kecuali bermasalah.
Agen Martial sudah mengatakan bahwa Martial tak terlalu diinginkan di MU tetapi Jose Mourinho sudah menegaskan banyak pemainnya yang tampil di Piala Dunia tak akan banyak memulai laga sejak awal musim ini.
Dia (Martial) bermain sejak menit awal untuk MU melawan Club America dan San Jose Earthquakes. Jose Mourinho sudah mengatakan dia ingin memainkan Martial melawan Leicester bersama Sanchez dan Juan Mata, sambung dia.
Apakah Mourinho dan MU menghargai dia? Kita tidak tahu. Mungkin dia terkejut mengetahui Martial ingin pergi, tidak banyak pemain yang ingin meninggalkan Manchester United. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini

Baca Juga:
- Jose Mourinho Prediksi Manchester United Akan Jalani Start Lambat
- Meski Tampil Hebat Bersama Prancis, Pogba Dinilai Tak Bisa Menerapkannya di MU
- Eks Liverpool: Jose Mourinho Sudah Tepat Tepikan Anthony Martial
- CEO Munchen: Boateng ke PSG tinggal urusan uang saja
- Mau Jerome Boateng, Manchester United Diminta Siapkan Uang Segini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




