Manchester United vs Burnley: Setan Merah Diprediksi Raih Kemenangan Perdana!
Serafin Unus Pasi | 29 Agustus 2025 15:41
Bola.net - Pakar sepak bola Inggris, Chris Sutton, memberikan prediksinya untuk laga Manchester United kontra Burnley. Setan Merah diprediksi akan meraih kemenangan dalam pertandingan ini.
Manchester United akan kembali bermain di Old Trafford pada akhir pekan ini. Setan Merah akan menghadapi Burnley besok malam dalam lanjutan Liga Premier 2025/2026.
Kemenangan menjadi target mutlak bagi MU. Pasalnya, mereka telah melalui tiga laga tanpa kemenangan dan berusaha meraih hasil positif pertama di musim ini.
Sutton meyakini laga ini akan dimenangkan oleh MU. "Jujur saya tidak akan terkejut dengan apapun hasil pertandingan ini," tulis Sutton dalam kolomnya di BBC Sports.
Simak ulasan lengkapnya di bawah ini.
Mencoba Bangkit
Menurut Sutton, MU sedang berada dalam tren negatif sehingga mereka perlu segera bangkit dari keterpurukan.
"United menjalani pekan yang buruk. Mereka dipermalukan oleh Grimsby dan kekalahan itu membuat Amorim berada dalam tekanan yang besar," lanjut Sutton.
"Dengan situasi seperti ini, Manchester United perlu bangkit dengan meraih hasil yang bagus di pertandingan ini."
Bakal Sengit
Sutton menilai Burnley bukanlah lawan yang mudah untuk dikalahkan. Namun, ia tetap optimistis Setan Merah akan menang.
"Saya rasa pertandingan ini tidak akan menghasilkan banyak gol. Sementara Burnley bakal tampil ngotot dan mereka cukup berbahaya ketika menyerang," tambah Sutton.
"Saya menjagokan United untuk menang, namun saya tidak akan kaget jika Burnley mempermalukan mereka. Saya memprediksi laga ini berakhir dengan skor 1-0 untuk kemenangan United," pungkasnya.
Turunkan Kekuatan Terbaik
MU dikabarkan akan menurunkan skuad terbaik mereka dalam laga ini.
Ruben Amorim menyimpan mayoritas pemain intinya saat melawan Grimsby, sehingga mereka akan turun dengan kekuatan penuh dalam pertandingan ini.
Klasemen Premier League
Sumber: BBC Sports
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jonatan Christie Gagal Juara India Open 2026, Takluk dari Lin Chun-Yi di Final
Bulu Tangkis 18 Januari 2026, 19:27
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:22
LATEST UPDATE
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
-
Taktik Arbeloa Hadirkan Solusi untuk Masalah Lama di Lini Tengah Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:20
-
2 Pemain Cadangan Real Madrid Bikin Arbeloa Terkesan
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:12
-
Liverpool Tetapkan Target Minimal untuk Arne Slot Musim Ini
Liga Inggris 18 Januari 2026, 23:21
-
Jose Mourinho Tanggapi Kabar Kembalinya ke Real Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 23:00
-
Raphinha Absen Lawan Real Sociedad, Barcelona Siapkan Pengganti
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 22:25
-
Brahim Diaz Selangkah Lagi Raih Sepatu Emas Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 22:14
-
Nonton Live Streaming Senegal vs Maroko di Vidio Final Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 22:05
-
Link Live Streaming Senegal vs Maroko di Final Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 21:56
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Kontra Real Sociedad, Fokus Jaga Puncak Klasemen
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 20:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48


