Mangala Masuk Radar Real Madrid
Rero Rivaldi | 8 Mei 2017 14:45
Bola.net - - Real Madrid diklaim tengah mengincar bek tengah Manchester City, Eliaquim Mangala.
Pemain asal Prancis itu menunjukkan penampilan yang mengecewakan sejak dibeli City dari Porto. Klub Inggris lantas memutuskan untuk meminjamkannya ke Valencia musim panas lalu.
Di Mestalla, sosok berusia 26 tahun harus mengalami tiga kali pergantian pelatih. Namun demikian sosok kelahiran Colombes itu terus mendapatkan kepercayaan tampil di tim utama. Hal ini lantas membuat Madrid tertarik untuk meminangnya di akhir musim nanti.
Laporan yang diturunkan Daily Star kemudian mengatakan bahwa Mangala akan bisa ditebus dengan berbekal dana 18 juta poundsterling.
Madrid pun akan dengan mudah menyanggupi bandrol tersebut. Apalagi mereka dikabarkan sudah beberapa kali mengamati langsung aksi sang pemain ketika mengawal lini belakang Los Che musim ini.
Mangala dibeli dari Porto dengan harga 32 juta poundsterling pada 2014 silam, namun penampilannya yang tak kunjung memuaskan membuatnya harus rela mencoba peruntungan di Valencia musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



