Mantan Pelatih Man City Ini Minta Guardiola Cari Pengganti Bravo
Haris Suhud | 20 November 2016 18:41
Bola.net - - Mantan pelatih Manchester City, Peter Reid, mengatakan keputusan Josep Guardiola melepas Joe Hart dan mendatangkan Claudio Bravo merupakan keputusan yang salah. Ia menyarankan agar Guardiola memiliki kiper kelas dunia jika ingin dapat gelar.
Di awal kedatangannya di Etihad Stadium, Guardiola langsung menyingkirkan Joe Hart. Mantan pelatih Bayern Munchen tersebut kemudian membeli Bravo dari Barcelona sementara Hart dipinjamkan ke Torino.
Dalam beberapa laga, Bravo termasuk saat menghadapi Barcelona, membuat kesalahan fatal yang merugikan timnya. Tapi hingga saat ini, Bravo masih menjadi pilihan utama bagi Guardiola.
Menurut Reid, Bravo bukan kiper yang lebih baik dari Hart. Dan jika Guardiola ingin punya kiper yang lebih baik disarankan untuk membeli kiper seperti Manuel Neuer, Peter Schmeichel, atau Petr Cech.
Ia menginginkan Bravo dan bermain dari belakang, tapi menurut saya Joe Hart kiper yang lebih baik dari Bravo dan punya umpan lebih bagus, kata Reid pada Goal Internasional.
Ini masalah pendapat. Saya tak sepakat dengan Pep dalam hal ini tapi ia punya catatan bagus. Waktu akan membuktikan apakah penjaga gawang pilihannya ini tepat, tapi menurut saya salah.
Saya kira Anda harus punya penjaga gawang papan atas dan menurut saya dia [Bravo] bukan kiper yang terlalu bagus, ia bukan kiper top, papar Reid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










