Manuver Manchester United: Scott McTominay Ditukar dengan Ryan Gravenberch?
Serafin Unus Pasi | 28 Agustus 2023 20:00
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United dilaporkan punya rencana baru untuk merekrut Ryan Gravenberch. Setan Merah dilaporkan akan menukar Scott McTominay dengan gelandang Bayern Munchen itu.
Nama Ryan Gravenberch belakangan ramai dikaitkan dengan Manchester United. Erik Ten Hag dilaporkan berminat merekrut sang gelandang untuk memperkuat lini tengahnya.
MU sendiri dilaporkan mengalami masalah. Mereka tidak punya cukup dana untuk memboyong sang gelandang ke Old Trafford di bursa transfer kali ini.
Bild mengklaim bahwa MU kini menyiapkan rencana baru untuk merekrut Gravenberch. Mereka berencana menukarkan Scott McTominay dengan Gravenberch.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Barter Pemain
Menurut laporan tersebut, Erik Ten Hag akan mencoba untuk menukarkan McTominay untuk Gravenberch.
McTominay saat ini dianggap pemain surplus oleh Erik Ten Hag. Ia menilai sang gelandang tidak cocok dengan skema permainannya.
Itulah mengapa Ten Hag sudah mencoba untuk menyingkirkan sang pemain sejak bursa transfer dibuka. Karena McTominay tidak laku dijual, maka ia akan mencoba untuk menukarkannya dengan Gravenberch.
Thomas Tuchel Tertarik
Menurut laporan tersebut, Ten Hag berani menawarkan McTominay ke Bayern Munchen karena Thomas Tuchel tertarik pada sang gelandang.
Tuchel sedang mencari gelandang dengan tipe petarung untuk lini tengahnya. Kebetulan saat melatih Chelsea, ia kerap mengamati McTominay dan ia menyukai sang gelandang.
Itulah mengapa Tuchel tertarik memboyong McTominay dan membuka diri untuk pertukaran ini.
Dua Opsi
Menurut laporan tersebut, Manchester United akan mencoba pertukaran pinjaman. Jadi McTominay dipinjamkan ke Bayern, dan Bayern meminjamkan Gravenberch ke MU.
Namun MU juga dikabarkan membuka diri untuk barter pemain secara permanen untuk dua pemain ini.
Klasemen Premier League
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Keane Berubah Pikiran, Kini Dukung Manchester United Permanenkan Michael Carrick
Liga Inggris 29 Januari 2026, 20:43
-
Manchester United Putuskan Tak Kejar Cole Palmer, Fokus Cari Gelandang Bertahan
Liga Inggris 29 Januari 2026, 20:35
-
Florian Wirtz yang Mulai Menggigit Bersama Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2026, 18:59
LATEST UPDATE
-
Daftar Tim Lolos Langsung ke Babak 16 Besar Liga Europa, AS Roma Ikut Menyusul
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 07:17
-
Rekap Hasil Liga Europa: Aston Villa Menang Dramatis, Roma Nyaris Kalah
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 06:11
-
Premier League Diam-Diam Coret Legenda Man United, Ryan Giggs dari Hall of Fame
Liga Inggris 30 Januari 2026, 06:01
-
Beda Nasib Calvin Verdonk dan Dean James di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 05:39
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions, Mimpi Quadruple Kian Nyata
Liga Champions 30 Januari 2026, 05:21
-
Hasil Panathinaikos vs Roma: Bermain 10 Orang, Giallorossi Selamat di Menit Akhir
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 05:02
-
Hasil Aston Villa vs RB Salzburg: Drama Lima Gol, Comeback Gila di Villa Park!
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 04:56
-
Cristiano Ronaldo Bangun Istana Mewah di Portugal, Nilainya Tembus Rp500 Miliar
Bolatainment 30 Januari 2026, 04:50
-
Tak Terkalahkan, Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia Juarai Putaran Pertama Proliga 2026
Voli 29 Januari 2026, 23:48
-
Akhir Pekan Ini, Manchester United Bakal Didemo Fansnya Sendiri
Liga Inggris 29 Januari 2026, 23:31
-
Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
Liga Italia 29 Januari 2026, 22:56
-
Espargaro Bersaudara Kompak Kuasai Hari Pertama Tes Shakedown MotoGP Sepang 2026
Otomotif 29 Januari 2026, 21:37
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04



