Mata Anggap Start MU Musim Ini Cukup Lumayan
Editor Bolanet | 25 Agustus 2015 11:23
Usai hanya bermain imbang tanpa gol melawan Newcastle pekan lalu, Setan Merah kini tercatat mengumpulkan tujuh poin dari maksimal sembilan. Selain itu, mereka juga belum kemasukan satu gol pun.
Mata lantas mengatakan bahwa United kini harus terus berusaha keras mempertahankan permainan konsisten dan meraih catatan yang lebih bagus dari musim lalu.
Kabar bagusnya adalah kami amat kuat di pertahanan dan kami masih belum kemasukan gol sama sekali di Premier League, jelas Mata di blog miliknya.
Tujuh poin dari sembilan bukan start yang buruk, kami harus terus positif dan terus menatap ke depan.
United akan menghadapi Club Brugge di leg kedua play-off Liga Champions pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- 'Liverpool Harus Maksimalkan Benteke Agar Tembus Empat Besar'
- Jadi Tukang Bully di MU, Pemain Ini Bangga
- Cuma Jadi Cadangan, Kapten Arsenal Akui Tak Betah
- Hazard Tak Ketinggalan Komentari Debut Gemilang Pedro
- Cetak Gol ke Gawang West Brom, Ini Penjelasan Azpilicueta
- Kompany: Belum Waktunya City Pikirkan Trofi Juara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











