Mata: Suasana Ruang Ganti United Tetap Kondusif
Editor Bolanet | 10 Februari 2014 22:37
Suasana di dalam tim jawara Premier League musim lalu itu memang disebut tengah kurang bergairah dan tak nyaman lagi. Terlebih, setelah muncul kepastian bahwa Nemanja Vidic bakal hengkang dari Old Trafford di akhir musim ini. Kemudian juga kekhawatiran terkait jeleknya performa duet Wayne Rooney - Robin van Persie dan monotonnya performa Setan Merah secara keseluruhan.
Rumor itu kian diperparah setelah United gagal menang lawan di Old Trafford hari Minggu (09/02) kemarin. Sempat unggul 2-1, namun akhirnya sang lawan bisa menyamakan kedudukan di detik-detik akhir pertandingan.
Walau demikian, Mata mengatakan bahwa sejak pertama kali gabung United, suasana ruang ganti timnya itu tetap kondusif. Suasana di tempat latihan pekan ini sangat bagus. Saya lebih mengenal rekan-rekan saya dengan lebih baik dan saya merasakan atmosfir yang luar biasa di ruang ganti, ungkapnya pada One Hour Behind.
Saya berharap kita bisa menunjukkan hal tersebut pada saat melawan Arsenal nanti, sambungnya.
Manchester United memang bakal melakoni laga kontra di ajang Premier League di Emirates Stadium pada hari Rabu (12/02) nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






