Mau Bek Muda Ini, Manchester United Harus Bayar Mahal ke Atalanta
Serafin Unus Pasi | 10 Oktober 2023 18:20
Bola.net - Ada kendala baru datang bagi ketertarikan Manchester United terhadap Giorgio Scalvini. Atalanta membanderol sang bek dengan harga mahal di tahun 2024 nanti.
Manchester United dilaporkan ingin mendatangkan bek tengah baru di musim dingin nanti. Setan Merah lagi kekurangan amunisi di sektor itu seusai Lisandro Martinez mengalami cedera di bagian metatarsal.
United saat ini sudah dikaitkan dengan beberapa bek potensial. Salah satunya adalah bek berusia 19 tahun, Giorgio Scalvini yang saat ini memperkuat Atalanta.
Tuttomercatoweb melaporkan bahwa MU harus siap merogoh kocek cukup dalam untuk merekrut Scalvini. Karena Atalanta membanderolnya dengan harga yang cukup tinggi.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Aset Berharga

Laporan tersebut mengklaim bahwa Atalanta sebenarnya enggan berpisah dengan Scalvini di musim dingin nanti.
Mereka menilai bek timnas Italia itu punya talenta yang istimewa. Bakal sulit untuk mencari pengganti yang sepadan untuknya.'
Itulah mengapa kubu La Dea akan mengupayakan agar Scalvini tidak bisa disentuh oleh klub-klub seperti MU.
Pasang Harga Tinggi

Laporan tersebut mengklaim bahwa langkah yang akan diambil oleh Atalanta untuk mempertahankan Scalvini adalah memasang harga yang tinggi untuk sang bek.
Mereka dikabarkan membanderol sang bek seharga 50 juta Euro di musim dingin nanti. Mereka menilai harga itu layak disematkan untuk talenta berbakat seperti sang bek.
Atalanta tahu bahwa MU tidak punya banyak dana untuk dibelanjakan di musim dingin nanti. Jadi mereka optimistis bisa mempertahankan sang bek.
Opsi Alternatif

Manchester United dilaporkan sudah mempersiapkan sejumlah opsi alternatif jika mereka gagal mendapatkan Scalvini.
Ada Jean Clair-Todibo, Goncalo Ignacio dan Antonio Silva yang dilaporkan kini jadi incaran Setan Merah.
Klasemen Premier League
(Tuttomercatoweb)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
-
Tempat Menonton Leeds vs Arsenal, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:30
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 22:58

-
Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:51
-
Kontradiksi Juventus dan Parma
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:45
-
Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:35
-
Prediksi Real Madrid vs Rayo Vallecano 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:32
-
Tempat Menonton Chelsea vs West Ham, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 22:30
-
AC Milan Hadapi Dua Hambatan Sebelum Transfer Mateta Rampung
Liga Italia 31 Januari 2026, 22:27
-
Langkah Popsivo ke Final Four Proliga 2026 Terbuka Usai Tumbangkan Livin Mandiri
Voli 31 Januari 2026, 21:32
-
Link Live Streaming Chelsea vs West Ham di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:30
-
Hasil Madura United vs PSBS Biak: Dominasi Tuan Rumah Tak Berbuah Gol
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 21:10
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Tetap Juara Grup A Meski Imbang Lawan Irak
Tim Nasional 31 Januari 2026, 20:57
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30

