Mau Juara, Arsenal Disarankan Tidak Pelit
Serafin Unus Pasi | 11 Mei 2017 10:32
Bola.net - - Legenda Liverpool, Graeme Souness baru-baru ini memberikan saran bagi Arsenal untuk bisa meraih gelar juara musim depan. Souness menilai The Gunners harus berani menginvestasikan uang mereka pada pemain-pemain elit jika mereka ingin kembali disegani di EPL.
Seperti yang sudah diketahui, performa Arsenal musim ini mengalami kemerosotan. Hingga pekan ke 36 EPL kemarin, mereka masih menduduki peringkat ke 5 klasemen sementara Premier League.
Buruknya performa The Gunners ini membuat para fans mereka murka. Mereka bahkan menuntut agar Arsene Wenger mundur dari jabatannya pada akhir musim nanti.
Souness sendiri percaya Arsenal bisa bertaji musim depan jika mereka berani menginvestasikan uang mereka pada pemain-pemain top. saya rasa Arsenal harus merekrtu pemain-pemain seperti Griezmann atau Bale, namun saya rasa mereka tidak akan melakukan itu, tulis Souness di Sunday Times.
Selama satu dekade terakhir saya rasa tidak ada pembelian mereka yang benar-benar bagus. Dan karena itulah Wenger harus mundur dari jabatannya,
Arsenal tidak terlihat siap untuk membeli pemain-pemain yang sangat bagus. Malahan mereka hanya membeli pemain seharga 30-45 Juta Pounds seperti Mesut Ozil, Granit Xhaka dan Shkodran Mustafi namun mereka tidak memberi dampak yang signifikan bagi Arsenal. tutup mantan gelandang Liverpool tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




