Media Soroti Sterling & 'Perang' Hodgson vs Liverpool
Editor Bolanet | 14 Oktober 2014 10:40
Adalah manajer The Three Lions, Roy Hodgson yang memantik kembali masalah klasik itu. Mencadangkan Sterling di laga kontra Estonia kemarin, Hodgson mengaku sang bintang kelelahan dan menyindir manajer The Reds, Brendan Rodgers yang dianggap 'memeras' tenaga Sterling.
Saat ditanya apakah ia yang harus selalu mengistirahatkan Sterling ketimbang Rodgers, Hodgson menjawab, Saya harap tidak. Saya pikir itu tidak adil. Kami benar-benar mempertimbangkan beban kerja pemain, dan ada waktu saat pemain di tim top menderita lelah fisik dan mental, tapi saya rasa tak adil jika semua harapan untuk mengistirahatkan pemain dibebankan di pundak saya.
Hodgson menambahkan jika Sterling tak hanya mengalami kelelahan fisik, namun juga mental karena beban ekspektasi berlebihan di pundaknya.
Ia menembus tim inti Liverpool, melalui musim yang fantastis dan kemudian menuju Piala Dunia. Ia baru 19 tahun. Ia jadi sorotan di Inggris dan Liverpool, jadi mungkin itu alasannya mengapa ia tak melalui start apik musim ini. Mungkin itu ada efeknya, saya tak tahu, ini cuma teori, pungkasnya.
Genderang 'perang' yang ditabuh Hodgson terkait Sterling tersebut pun mendominasi nyaris semua media Inggris. Berikut beberapa di antaranya ... [initial]
THE TIMES

THE DAILY TELEGRAPH

THE SUN

THE MIRROR

THE INDEPENDENT

THE DAILY MAIL

METRO

THE DAILY EXPRESS

THE DAILY STAR

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








