Melchiot: MU Sudah Berbeda
Aga Deta | 7 Januari 2017 22:21
Bola.net - - Mantan defender Chelsea Mario Melchiot menganggap Manchester United sudah kembali menjadi kekuatan yang menakutkan di Premier League setelah nyetel dengan permainan Jose Mourinho.
Setan Merah menjalani start yang lambat di bawah manajer Portugal itu setelah ditunjuk untuk menggantikan Louis van Gaal. Mereka kesulitan menunjukkan konsistensi di Premier League sehingga tertinggal jauh dari pimpinan klasemen .
Namun, Mourinho kini sepertinya sudah mampu mengeluarkan kemampuan terbaik timnya setelah meraih enam kemenangan beruntun di Premier League. Melchiot menganggap MU sekarang sudah mampu untuk menjadi penantang gelar.
Mereka mulai mendapatkan poin. Mereka tim yang sama sekali berbeda, kata Melchiot kepada Sky Sports.
Mereka sekarang punya identitasnya [Mourinho]. Anda tidak bisa mengalahkan mereka dengan mudah dan mereka selalu bisa kembali dan memberikan permainan yang sulit. Itu yang biasa ada di dalam dirinya. Mereka sulit dikalahkan dan mereka memiliki karakter yang dimiliki Mourinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







