Memphis Depay Tengah Alami Kesulitan di Manchester United
Editor Bolanet | 11 November 2015 00:41
Di awal-awal gabung MU, Depay menjadi buah bibir dan ia menjalani debut cukup meyakinkan. Akhir-akhir ini, Depay tampak kesulitan menemukan performa terbaiknya. Dan ketika MU menghadapi West Brom akhir pekan kemarin, Depay tak bisa diturunkan masih cedera.
Sulit ketika Anda berada di bangku cadangan tapi sekarang lebih baik dan akan lebih baik lagi di sesi latihan. Ketika saya mendapat kesempatan bermain, saya akan memanfaatkannya, ujar Depay pada NOS.
Sekarang saya berada di klub besar dan sangat beda level. Hal seperti ini memainkan peran besar. Di awal-awal sedikit mudah tapi saya mengalami penurunan dan Anda dapat melihat bagaimana saya bermain, terang mantan pemain PSV tersebut.
Di Premier League, Depay diturunkan sebanyak delapan kali musim ini dan mencetak satu gol, memberikan satu assist. Catatan ini masih kalah dengan Anthony Martial yang telah memberikan tiga gol dan dua assist dalam jumlah penampilan yang sama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









