Menang Kontra Arsenal, Klopp Ogah Bicarakan Peluang Juara
Editor Bolanet | 15 Agustus 2016 12:14
Klopp sendiri sukses mengantarkan timnya meraih kemenangan perdana mereka pada musim ini. Kemenangan ini semakin terasa manis karena lawan yang mereka kalahkan adalah salah satu unggulan juara Premier League musim depan, yaitu Arsenal.
Meski mengalahkan Arsenal yang notabene kandidat juara, Klopp belum mau sesumbar dengan peluang juara timnya pada akhir musim nanti. Pada saat jeda, saya mengatakan kepada para pemain saya untuk tidak riuh dengan permainan kami, namun pertanyaan ini [Seputar Peluang Juara] merupakan sesuatu yang riuh ungkap Klopp kepada Website Resmi Liverpool.
Ini masih pertandingan pertama dan anda menanyakan peluang juara kami? Saya tidak punya gambaran untuk anda. Jika anda merayakan sesuatu terlalu awal maka kehidupan akan memberikan anda benturan dan itu adalah sesuatu yang adil
Saya sendiri tidak berpikir ada orang yang sudah memikirkan apa yang terjadi di akhir musim pada saat ini dan begitu juga saya tutup pelatih 49 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









