Mengancam, David Luiz Lempar Ultimatum ke Chelsea
Rero Rivaldi | 15 Desember 2017 07:00
Bola.net - - David Luiz dikabarkan sudah sempat bertemu empat mata dengan manajer , Antonio Conte - namun ia mengatakan pada pelatih Italia bahwa ia menginginkan lagi tempatnya di klub atau mengancam pergi.
Pemain Brasil dicoret Conte usai keduanya sempat beradu argumen soal taktik setelah Chelsea kalah dari Roma di Liga Champions pada Oktober silam.
Bek tengah tersebut kemudian mengalami cedera lutut dan absen dari skuat inti Chelsea selama tiga pekan belakangan.
Namun ia siap kembali bermain di akhir pekan ketika Chelsea menghadapi Southampton di kandang sendiri. Pemain 30 tahun sebelumnya dikaitkan dengan transfer ke Manchester United dan Real Madrid, serta diyakini juga masuk radar Bayern Munchen.
Express mengatakan bahwa Luiz dan Conte sudah bertemu pekan ini. Dan sang manajer mengatakan ia ingin sang bek kembali masuk tim.
Namun Luiz mengatakan pada bosnya bahwa ia ingin kembali menjadi starter.
Sebuah sumber yang dekat dengan sang pemain mengatakan: Seperti pemain lain, David juga ingin bermain. Jadi sekarang dia menunggu apa yang akan terjadi.
Ketika Luiz absen di tim, posisinya diambil oleh pemain muda Andreas Christensen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














