Mengecewakan, Manchester United Disarankan Jual Harry Maguire
Serafin Unus Pasi | 2 Maret 2022 19:40
Bola.net - Sebuah pernyataan menarik dikeluarkan Paul Parker. Eks pemain Manchester United itu meminta mantan klubnya menjual Harry Maguire di musim panas nanti.
Maguire bergabung dengan Manchester United di tahun 2019 silam. Pada saat itu ia ditebus dari Leicester City dengan harga 80 juta pounds.
Diharapkan jadi pembeda, performa Maguire sejauh ini masih angin-anginan. Ia bahkan sering membuat blunder yang merugikan Setan Merah.
Parker menilai tidak ada gunanya bagi MU mempertahankan bek seperti Maguire. "Saya rasa United harus mempertimbangkan menjualnya," buka Parker kepada bettingexpert.
Baca komentar lengkap Eks MU itu di bawah ini.
Rugi Besar
Menurut Parker, MU sudah rugi besar dengan menebus Maguire dari Leicester City seharga 80 juta pounds.
Jadi ia menilai MU lebih baik menutup sejumlah kerugian mereka itu dengan menjualnya di musim panas nanti.
"Jika United bisa menemukan pembeli yang menginginkan Maguire dan mereka bersedia membayar agak tinggi, maka United harus mempertimbangkan serius untuk melepaskannya,"
Fokus Poros Baru
Menurut Parker, Maguire sudah tidak bisa diandalkan di skuat MU. Jadi ia menyarankan tim pelatih MU mengasah kombinasi Victor Lindelof dan Raphael Varane.
"Saya rasa United harus melupakan Maguire dan kini fokus dengan duet Victor Lindelof dan Raphael Varane,"
"saya rasa duet ini cukup menjanjikan. Saya rasa United bisa mendapatkan lini pertahanan yang tangguh jika digalang kedua bek ini," ujarnya.
Cari Bek Baru
Menurut rumor yang beredar, Manchester United saat ini sudah mmulai berburu calon pengganti Maguire.
Nama Antonio Rudiger digosipkan bakal menjadi incaran Setan Merah di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(bettinexpert)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





