Menolak Pindah, Jesse Lingard Siap Berjuang di Manchester United
Serafin Unus Pasi | 4 Agustus 2021 20:05
Bola.net - Spekulasi masa depan Jesse Lingard nampaknya sudah menemui titik terang. Sang playmaker dilaporkan akan bertahan dan memperjuangkan tempatnya di musim 2021/22.
Lingard saat ini sudah kembali ke Manchester United. Setelah di awal tahun kemarin ia dipinjamkan ke West Ham selama setengah musim. Selama di West Ham, sang pemain tampil dengan impresif.
Alhasil banyak klub dilaporkan meminati jasanya. Termasuk West Ham yang ingin memulangkannya di musim panas ini.
Daily Star mengklaim bahwa Lingard tidak akan kemana-mana. Ia diklaim bakal bertahan di Manchester United.
Simak situasi transfer Lingard selengkapnya di bawah ini.
Ingin Berjuang
Menurut laporan tersebut, Lingard menolak untuk pindah dari Manchester United.
Ia percaya diri bisa bersaing di skuat MU pada musim depan. Ia menilai masa peminjamannya di West Ham memberikannya kepercayaan diri untuk bersaing.
Itulah mengapa ia memutuskan untuk tinggal dan menantang Bruno Fernandes menjadi gelandang serang MU musim depan.
Tunda Nego Kontrak
Menurut laporan tersebut, Lingard tidak mau buru-buru meneken kontrak baru di MU.
Ia kabarnya ingin melihat dulu bagaimana jam bermain yang ia dapatkan di musim ini. Lalu ia juga ingin melihat prospek masa depannya di MU.
Jadi ia kemungkinan baru mau menego kontraknya di akhir musim nanti.
Performa Apik
Lingard sendiri aktif mengikuti pra musim MU.
Sejauh ini sang playmaker menunjukkan performa yang sangat apik di tiga pra musim MU.
(Daily Star)
Baca Juga:
- Enam Gelandang Bertahan Berkualitas yang Bisa Diangkut Manchester United di Musim Panas Ini
- 11 Transfer Besar yang Berpotensi Segera Terjadi: Lukaku ke Chelsea, City Dapat Grealish?
- Awas MU, Mino Raiola Bisa Buat Paul Pogba Pergi Secara Gratisan
- Fabrizio Romano: Paul Pogba Kemungkinan Bertahan di Manchester United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






