Merson Prediksi MU Tak Masuk Liga Champions
Editor Bolanet | 5 Maret 2015 22:20
- Mantan gelandang Arsenal Paul Merson merasa sangat yakin jika The Gunners bisa menyelesaikan musim dengan meraih posisi tiga di klasemen Premier League.
Pasukan Arsene Wenger saat ini memang tengah menghuni peringkat tiga dengan torehan 54 poin dari 28 laga. Sampai sejauh ini penampilan Arsenal cukup stabil setelah hanya menelan satu kekalahan dari delapan laga terakhir di liga.
Arsenal melakukannya setiap tahun. Ketika kompetisi benar-benar berjalan ketat di akhir, mereka selalu menyelesaikan dengan baik, ujar Merson kepada Sky Sports.
Merson juga menambahkan jika rival Arsenal, Manchester United tidak akan sanggup masuk zona Liga Champions. Posisi empat akan ditempati yang sudah kembali diperkuat Daniel Sturridge.
Setelah itu, saya pikir Liverpool akan finis di atas Man United, mereka terbang saat ini. Daniel Sturridge sudah kembali dalam keadaan segar untuk 10 pertandingan terakhir.[initial]
(sky/ada)
Pasukan Arsene Wenger saat ini memang tengah menghuni peringkat tiga dengan torehan 54 poin dari 28 laga. Sampai sejauh ini penampilan Arsenal cukup stabil setelah hanya menelan satu kekalahan dari delapan laga terakhir di liga.
Arsenal melakukannya setiap tahun. Ketika kompetisi benar-benar berjalan ketat di akhir, mereka selalu menyelesaikan dengan baik, ujar Merson kepada Sky Sports.
Merson juga menambahkan jika rival Arsenal, Manchester United tidak akan sanggup masuk zona Liga Champions. Posisi empat akan ditempati yang sudah kembali diperkuat Daniel Sturridge.
Setelah itu, saya pikir Liverpool akan finis di atas Man United, mereka terbang saat ini. Daniel Sturridge sudah kembali dalam keadaan segar untuk 10 pertandingan terakhir.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














