Merson: Wilshere dan Bournemouth Sama-sama Untung
Editor Bolanet | 1 September 2016 14:42
Wilshere tak masuk dalam skeman Arsene Wenger di Arsenal setelah dia pulih dari cedera. Demi mendapatkan kesempatan bermain, Wilshere pun diizinkan untuk pergi dengan status pinjaman sebelum akhirnya bergabung ke Bournemouth.
Dan dikatakan Merson, bergabungnya Wilshere ke Bournemouth tersebut bagus untuk menumbuhkan kembali kepercayaan diri dan performa terbaiknya.
Saya pikir ini perpindahan hebat bagi keduanya. Bournemouth mendapatkan pemain 30 juta poundsterling tanpa mengeluarkan uang selama semusim, jadi kredit untuk Bournemouth, pemain dan staf, ujarnya.
Arsene Wenger mungkin berkata pada Wilshere: 'pergi ke Bournemouth, mereka memainkan sepakbola yang bagus, mereka bermain umpan pendek, mereka akan memainkan anda'. Dan bagi saya, bila dia bisa mendapatkan pertandingan, dia akan menjadi pembeda musim ini. Ini rekrutan hebat, sambungnya.
Dia mungkin meragukan dirinya sendiri dengan kepercayaan dirinya yang menurun di timnas Inggris dan saya hanya berpikir dia butuh bermain. Wilshere sekarang bukanlah Wilshere saat pertama kali di Arsenal yang percaya diri dan selalu ingin bola, tambahnya.
Saya hanya berpikir dia sedikit kehilangan sentuhannya, tapi saya pikir dia akan mendapatkan itu kembali bersama Eddie Howe. Saya pikir dia akan bermain di tim ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






