Meski Kansnya Tipis, MU Bakal Terus Berjuang untuk Finish di Empat Besar
Serafin Unus Pasi | 5 April 2024 22:01
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag menegaskan bahwa timnya belum menyerah untuk memperjuangkan satu posisi di empat besar. Ia menyebut bahwa timnya akan berjuang untuk bisa finish di empat besar.
Dini hari tadi, Manchester United menelan kekalahan. Mereka tumbang melawan Chelsea dengan skor 4-3.
Kekalaahn itu membuat MU tertahan di peringkat enam klasemen sementara EPL. Mereka kini tertinggal 11 poin dari Aston Villa yang berada di peringkat empat.
Ten Hag mengakui secara terbuka bahwa kans MU untuk finish di empat besar semakin menipis. "Di pekan ini kami kehilangan lima poin di masa injury time dan saya rasa itu harga yang sangat mahal untuk kami bayarkan," ungkap Ten Hag kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Jarak Semakin Lebar

Ten Hag menyebut bahwa kans Manchester United untuk finish di empat besar semakin menipis karena dua hasil buruk tersebut.
Ia menyebut bahwa dengan dua hasil tersebut membuat jarak antara skuat MU dengan peringkat empat semakin melebar.
"Pertandingan yang tersisa semakin sedikit, jadi setiap poin yang ada sangat berharga. Kami sekarang harus mengejar ketertinggalan, dan kami punya jarak yang besar untuk dikejar," sambung Ten Hag.
Terus Berjuang

Ten Hag juga menegaskan bahwa pihaknya tidak akan menyerah begitu saja. Ia menyebut skuat Setan Merah akan berjuang hingga akhir musim meski ia tahu kansnya cukup kecil.
"Ya, situasi yang kami hadapai ini cukup sulit, namun kami akan terus berjuang dan saya bisa pastikan anda akan melihat itu dalam tim kami," sambung Ten Hag.
"Para pemain kami memiliki karakter yang kuat untuk itu. Anda bisa melihat di pertandingan tadi [vs Chelsea], mereka menunjukkan ketangguhan mereka dan saya yakin mereka akan menunjukkan itu di hari Minggu nanti," poungkasnya.
Laga Berikutnya

Manchester United ditunggu laga big match di akhir pekan nanti.
Setan Merah akan menjamu Liverpool di pertandingan pekan ke-32 EPL 2023/2024.
Klasemen Premier League
(MUTV)
Baca Juga:
- Chelsea, Tolong Palmer Dikontrak Seumur Hidup & Pochettino? Pecat Sekarang Juga!
- Gokilnya Roaring Night Chelsea vs Manchester United Bareng CISC Jakarta: Bikin Merinding!
- Pertahanin Keunggulan Aja Nggak Bisa, Bikin Sahur Jadi Asin, Dahlah Pecat Semuanya dari MU
- Ditarik Keluar Lawan Chelsea, Raphael Varane dan Jonny Evans Absen Lawan Liverpool?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







