Meski Kecewa, Mane Bantah Ada Masalah dengan Jurgen Klopp
Rero Rivaldi | 28 November 2017 10:50
Bola.net - - Striker , Sadio Mane, berkeras bahwa ia tak punya masalah dengan Jurgen Klopp, meski terlihat beradu argumen dengan sang manajer usai tim bermain imbang 1-1 melawan .
Mane masuk sebagai pengganti menjelang berakhirnya pertandingan di Anfield pekan lalu, sebelum kemudian terlihat berdiskusi dengan Klopp usai wasit meniup peluit akhir.
Namun demikian, pemain Senegal membantah terjadinya insiden apapun dan mengatakan ia hanya berbicara dengan pelatihnya sebagai teman.
Dia meminta saya bermain di sisi kanan dan ada momen di mana saya sempat meminta bola di posisi nomor sembilan, tutur Mane di Sky Sports.
Mo Salah ada di sisi saya dan pelatih berteriak. 'Sadio, bergerak ke sisi kanan'.
Setelah pertandingan, saya mengatakan pada pelatih akan jauh lebih mudah jika dia mengatakan pada Mo untuk masuk ke celah yang ada, karena dia lebih dekat dengannya.
Namun itu adalah diskusi yang bersahabat, bukan karena saya tidak bahagia atau yang lainnya. Tak ada masalah, saya hanya berkomunikasi dan menjelaskan itu padanya usai pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








