Messi: Argentina Tidak Akan Mudah ke Fase Gugur
Serafin Unus Pasi | 14 Juni 2018 11:00
Bola.net - - Sebuah peringatan diberikan Lionel Messi kepada Timnas . Messi menyebut bahwa La Albiceleste tidak akan mudah menembus fase gugur Piala Dunia 2018 karena mereka berada di grup yang berat.
Sama seperti tahun-tahun sebelumnya, Timnas Argentina merupakan salah satu unggulan juara di Piala Dunia 2018. Mereka yang diperkuat Lionel Messi dipercaya bisa berbicara banyak di Rusia nanti.
Argentina sendiri tergabung di Grup D. Mereka akan bersaing dengan Kroasia, Islandia dan Nigeria untuk memperebutkan satu tiket ke fase gugur.
Messi sendiri percaya grup ini bukanlah grup yang mudah, sehingga Argentina harus bekerja keras untuk lolos. Kroasia adalah tim yang bagus, buka Messi kepada Express.
Penuh Pemain Top

Kroasia memiliki banyak pemain yang bermain di liga-liga besar Eropa.
Itu membuat mereka menjadi tim yang sangat berbahaya untuk dihadapi nanti.
Bahaya dari Afrika

Sejujurnya kami tidak mengetahui banyak hal mengenai Nigeria.
Namun biasanya tim-tim dari Afrika adalah tim-tim yang sangat kompak. Mereka biasanya adalah tim yang kuat sehingga tidak ada jalan yang mudah untuk mengalahkan mereka.
Hapus Kenangan Buruk

Di Piala Dunia ini, Messi bertekad menghapus dahaga Tim Tango akan trofi dunia setelah mereka kalah di FInal Piala Dunia 2014 dari Jerman.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan Perdana Barcelona dalam 12 Laga, Begini Komentar Hansi Flick
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 09:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 08:52
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






