Mesut Ozil Tolak Kontrak Masif dari Arsenal
Rero Rivaldi | 9 Maret 2017 14:40
Bola.net - - Masa depan Mesut Ozil kini kian diragukan, meski sudah menawarinya kontrak baru dengan nilai 280.000 pounds per pekan untuk bertahan di klub.
Kontrak pemain Jerman yang berlaku sekarang akan habis di akhir musim depan dan sempat ada kekhawatiran bahwa ia akan pergi dari klub London Utara di musim panas.
Alexis Sanchez diperkirakan banyak orang akan meninggalkan klub usai mereka menelan kekalahan 2-10 secara agregat dari Bayern Munchen di Liga Champions, sementara masa depan Alex Oxlade-Chamberlain juga tidak kalah meragukan.
Arsenal berharap bisa mempertahankan Ozil dan memberinya gaji tertinggi, namun ia menolak untuk memberikan komitmennya, menurut Mirror.
Sosok berusia 28 tahun, yang kini dibayar 140.000 pounds per pekan, percaya bahwa ia bisa mendapat lebih banyak di tim lain, meski Arsenal siap membayarnya lebih tinggi dari pemain manapun yang pernah membela mereka sepanjang sejarah klub.
Sanchez sendiri kabarnya sudah mendapat penawaran kontrak dengan nilai lebih dari 200.000 pounds per pekan, namun ia kabarnya juga ingin hengkang.
Chelsea dan Manchester United sebelumnya dikaitkan dengan sang pemain, meski Juventus dan PSG juga difavoritkan untuk mendapatkannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04