Michael Edwards Cabut, Fans Liverpool: Awal dari Akhir, Gak Bisa Jual Pemain Medioker Dengan Mahal
Dimas Ardi Prasetya | 12 November 2021 00:31
Bola.net - Liverpool telah mengumumkan bahwa mereka akan resmi berpisah dengan sporting director andalannya yakni Michael Edwards di akhir musim 2021-22 ini.
Pria berusia 42 tahun tersebut telah bekerja di Liverpool sejak tahun 2011 silam. Ia kemudian diangkat menjadi sporting director di Anfield mulai tahun 2016.
Edwards bekerja dengan sangat baik. Ia berhasil membantu Jurgen Klopp memboyong pemain seperti Mohamed Salah, Virgil van Dijk, dan Alisson Becker. Ia juga sukses melego pemain seperti Philippe Coutinho dengan harga selangit.
Edwards juga sukses melego sejumlah pemain medioker Liverpool dengan harga yang menguntungkan. Maka dari itu kepergian pria kelahiran Southampton tersebut mendapatkan beragam reaksi dari fans The Reds.
Banyak dari mereka yang meratapi kepergian Edwards. Apa kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.
Selesaikan Kontrak Salah Dulu Dong
Gitu Aja Kok Gak Bisa
"Ffs… satu-satunya pembaruan kontrak (dan Salah) yang SEBENARNYA akan membawa kabar baik bagi klub dan mereka tidak bisa melakukan itu."
Awal dari Sebuah Akhir Bagi Liverpool
FSG Gak Peduli Liverpool?
"Pada titik ini FSG tidak peduli dengan klub lagi. Terima kasih Michael Edwards karena membawa begitu banyak pemain luar biasa. "Masterclass Michael Edwards" akan dirindukan."
Senyum yang Perlahan Sirna
Jadi Mewek
Selalu Bersyukur Atas Transfer Salah
"Akan selalu berterima kasih padanya atas [transfer] Salah."
Kekalahan Terbesar Liverpool
Arsenal Buruan Gerak
Gak Masalah Sih
"Nggak masalah ketika kita bahkan tidak mengeluarkan duit."
Ini Gimana Caranya Jual Pemain Medioker Dengah Mahal?
"Bagaimana kita bisa menjual pemain medioker kita dengan biaya yang terlalu tinggi ke Bournemouth palace leicester dan Sheffield utd sekarang?"
Akhir dari Sebuah Era!
"Akhir dari sebuah era! Terima kasih Michael dan semoga beruntung Julian."
Susah Jual Deadwood
"Mungkin benar-benar Mampu meyakinkan pemain besar untuk bergabung dengan kami untuk uang besar vs tidak bisa menjual kayu mati ke Bournemouth seharga £ 30 juta."
Positif Thinking
"FSG menunjuknya ketika tidak ada yang tahu siapa dirinya dan mereka menunjuk struktur manajemen yang hebat termasuk Klopp. Semua anak-anak ini mengeluh tentang transfer kami termasuk Corballyred kenop jadi mengapa marah ketika da pergi. Saya yakin ia akan digantikan oleh negosiator top lainnya."
Hari yang Menyedihkan
Makasih Michael, Semoga Beruntung Julian!
"Terima kasih Michael! Senang bertemu Anda di pesawat ke Boston pada tahun 2019! Semoga sukses untuk Julian Ward, Anda memiliki beberapa sepatu besar untuk diisi!"
Edwards = Klopp
"Edwards hampir sama pentingnya bagi kami seperti Jurgen. Pekerjaan luar biasa dalam keadaan sulit. Sedih melihatnya pergi."
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Haruskah Liverpool Meratapi Kepergian Michael Edwards?
- Internal Liverpool Berubah: Michael Edwards Cabut, Apa Kata Jurgen Klopp?
- Liverpool Resmi Umumkan Perpisahannya Dengan Michael Edwards
- Walah, Liverpool Bakal Ditinggalkan Juru Transfer Andalannya ke Madrid?
- Melihat Liverpool yang Makin Tua
- Liverpool Cerdas! 10 Pemain 'Bapuk' yang Sukses Dijual Mahal ke Klub Lain Era Jurgen Klopp
- Gerrard Resmi ke Aston Villa, Netizen: Welcome Back! Jangan Terpeleset, Juara Sebelum Ole
- Media Vietnam Sebut Indonesia Raja Runner-up Piala AFF, Netizen: Yes, Bakatnya Badminton & Youtuber
- Lautaro Martinez di Derby Milan: Finishing Lemah, Penalti Gagal, dan Panen Hujatan
- 'Kata-kata Mutiara' Fans AC Milan untuk Selebrasi Hakan Calhanoglu di Derby Milan: Najis, Parasit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









