Mignolet Tak Sabar Nantikan Duel Liverpool Vs Barca
Editor Bolanet | 1 Juni 2016 22:01
Beberapa pekan lalu, Liverpool mengumumkan bahwa mereka akan melakoni sejumlah partai uji coba di sesi pra musim. Selain melawan beberapa klub lokal, pasukan Jurgen Klopp itu juga akan berpartisipasi di ajang International Champions Cup.
Di ajang tersebut The Reds akan bersua dengan dan AC Milan di Pasadena, Amerika Serikat. Setelah itu pada 6 Agustus, The Reds akan bertanding di stadion Wembley lawan .
Mignolet menyambut duel-duel tersebut dengan sangat antusias. Ia yakin laga-laga itu akan memberikan efek positif pada Liverpool.
Pertandingan-pertandingan di ICC itu lawan tim-tim sebesar itu adalah persiapan yang paling baik. Duel-duel itu akan jadi ajang latihan yang sangat bagus dan patut untuk dinantikan, seru kiper Belgia ini pada Goal International. [initial]
Baca Juga:
- Inter Minati Servis Bek Barcelona
- Klopp Ingin Pulangkan Reina ke Liverpool
- Final UCL 2005, Ancelotti Klaim Milan Tampil Lebih Baik Dari Liverpool
- Ancelotti Akui Sempat Coba Gaet Gerrard ke Milan
- Bagi Karius, Klopp Salah Satu Yang Terbaik di Dunia
- Khedira Tak Percaya Ancelotti Sarankan Gotze Out Dari Bayern
- Tinggalkan Barca, Bartra Ingin Gabung Liverpool
- Liverpool Favorit Dapatkan Vidal dari Barca
- Berlatih Lagi, Sturridge Panaskan Lini Depan Inggris
- Gotze Enggan Bahas Gosip Transfer Dirinya
- Gotze Sudah Berburu Rumah di Liverpool
- Higuain Tertarik Pindah ke Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04