Morgan: Mahrez Masih Pemain Leicester City
Afdholud Dzikry | 8 Agustus 2017 12:44
Bola.net - - Kapten Leicester City, Wes Morgan mengungkapkan bahwa dirinya tahu ketertarikan AS Roma pada Riyad Mahrez. Namun dia berharap winger Aljazair tersebut bertahan.
Seperti sudah diketahui, AS Roma memang disebut menjadikan nama Mahrez sebagai target utama mereka di musim panas ini. Mahrez digadang-gadang sebagai pengganti ideal untuk posisi Mohamed Salah yang pergi bergabung dengan Liverpool.
Namun sejauh ini tawaran AS Roma tak benar-benar diterima Leicester. Bahkan kabar terbaru menyebut bahwa tawaran paling anyar Giallorossi senilai 35 juta euro telah ditolak oleh oleh The Foxes, meskipun kabarnya Mahrez telah mengatakan keinginannya untuk pergi musim panas ini.
Telah diperkirakan bahwa klub-klub besar akan mengejar pemain terbesar kami. Di penghujung hari dia masih bersama kami. Dia masih pemain Leicester dan hanya itu yang penting. Kami tak bisa memikirkan apa yang bisa terjadi atau kemana dia pergi, ujarnya.
Di tempat latihan kami semua berlatih bersama dan saya harus katakan adalah bahwa sikapnya hebat. Dia belum menunjukkan bahwa dia marah atau kesal atau kehilangan kontrol diri. Dia datang dan bekerja keras, sambungnya.
Kami semua ingin Mahrez bertahan, tapi siapa yang tahu apa yang akan terjadi, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







