Mourinho Bongkar Misi Alexis Sanchez Saat Kalahkan Chelsea
Richard Andreas | 26 Februari 2018 15:15
Bola.net - - Kemenangan Manchester United atas Chelsea (2-1) pada laga lanjutan Premier League, Minggu (25/2) malam WIB diwarnai dengan penampilan duet apik antara Romelu Lukaku dan Alexis Sanchez.
Sempat kesulitan beradaptasi dengan gaya permainan MU, Sanchez mulai menemukan perannya di belakang Lukaku pada laga tersebut.
Terbukti, pertahanan Chelsea kerap dibuat kerepotan dengan kombinasi keduanya. Uniknya tidak hanya Sanchez yang menjadi pelayan Lukaku, namun terkadang justru sebaliknya.
Hal ini disahkan sendiri oleh Jose Mourinho, dikutip dari Manchester EveningNews, Mou menjelaskan dia memang merancang peran khusus untuk Sanchez di laga itu.
Misi Alexis adalah untuk menjadi penyerang ke tiga tetapi di waktu yang sama dia menjadi pemain tengah ke empat yang menutup area di depan Scott (McTominay). Saya rasa seluruh pemain sudah berjuang keras, ujar Mou.
Saya tidak suka pemain yang individualistis. Saya rasa Matic bermain fenomenal, saya juga yakin Pogba bermain fantastis di lini tengah kami. Saya juga dapat membicarakan bek tengah dan penyerang kami juga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






