Mourinho Gagal, Spurs Khawatir MU Dekati Pochettino
Editor Bolanet | 20 April 2016 07:54
Jose Mourinho sebelumnya kerap dikabarkan bakal menggantikan Louis van Gaal di Old Trafford di musim panas, meski hingga kini masih belum ada konfirmasi apapun.
Namun mantan manajer Chelsea itu kabarnya baru saja menerima tawaran dari PSG. Dan The Sun mengklaim bahwa Spurs kini takut United akan mengincar bos mereka, jika Mourinho lebih memilih juara Prancis.
Pochettino sendiri masih belum mengikat kontrak anyar dengan Spurs, yang kabarnya siap mempertahankannya lima tahun lagi dengan nilai gaji mencapai 5 juta poundsterling per tahun - belum termasuk bonus.
Kontrak manajer berusia 44 tahun saat ini masih tersisa tiga musim, dan ia tengah di ambang membawa klub menjadi juara Premier League, untuk kali pertama sejak 1961.
Namun demikian, sepertinya masa depan Pochettino di Spurs masih harus menunggu hingga akhir musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












