Mourinho: Kalah Lawan Tim Divisi Tiga Memalukan
Editor Bolanet | 24 Januari 2015 13:20
Mourinho bertekad membawa Chelsea melaju sejauh mungkin. Menurut Mourinho, menang merupakan satu-satunya pilihan.
Jika ingin menjuarai Premier League, jalan terbaik mungkin dengan kalah dari Bradford, (semifinal Capital One Cup) serta (16 besar Liga Champions) dan fokus di liga sampai akhir musim. Namun, itu tak berlaku bagi Chelsea, kata Mourinho seperti dilansir Pro Soccer Talk.
Beberapa waktu lalu, ada seorang pelatih satu tim besar yang tersingkir dari kejuaraan dan dia berkata 'bagus, ini sempurna, sekarang kami bisa fokus ke ajang lain'. Kalah lawan Bradford tak ada dalam rencana saya. Jika sampai terjadi, maka itu akan sangat memalukan bagi saya, tegasnya.
Chelsea saat ini memimpin klasemen sementara Premier League dengan keunggulan lima poin atas Manchester City. Selain itu, The Blues juga masih melanjutkan sepak terjangnya di FA Cup, piala liga dan kompetisi paling elit seantero Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terungkap, Ini Alasan Enzo Fernandez Absen di Laga Chelsea vs Nottingham Forest
Liga Inggris 19 Oktober 2025, 07:42
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04