Mourinho Keluhkan Jadwal Ringan Chelsea
Rero Rivaldi | 13 Maret 2017 09:10
Bola.net - - Jose Mourinho mengklaim bahwa absennya di Eropa akan jadi keuntungan bagi mereka musim ini, namun berkeras ia tidak akan mengambil apapun dari prestasi Antonio Conte.
Manchester United asuhan Mourinho akan datang ke Stamford Bridge malam nanti untuk bermain di perempat final Piala FA melawan mantan timnya, namun ia menyebut laga itu tak berarti apapun untuknya.
Conte sendiri mampu membawa tim duduk di puncak klasemen sementara, usai bersama Mourinho musim lalu mereka menunjukkan performa mengecewakan.
Namun Mourinho menyebut bahwa selama ini Chelsea amat diuntungkan dengan jadwal pertandingan yang mereka dapatkan.
Hal tersulit adalah mencari waktu untuk berlatih dan mereka punya itu. Saya tahu Conte sebelumnya mengatakan bahwa bukan salahnya tim tidak bermain di Eropa - itu salah saya dan pemain, tutur Mourinho menurut FFT.
Namun nyatanya, ia mendapat situasi yang menguntungkan. Mereka punya waktu untuk berlatih, beristirahat, bersantai, berlibur. Hal yang sama didapat Liverpool ketika mereka hampir memenangkan liga. Namun say tidak ingin mengatakan mereka tidak layak mendapat pujian.
Mourinho juga mengatakan bahwa Piala FA bukan prioritas untuknya saat ini.
Ini hanya pertandingan lainnya bagi saya. Apakah saya akan lebih sedih kalah dari Chelsea timbang tim lain? Tidak. Saya lebih bahagia menang atas Chelsea timbang tim lain? Tidak. Bagi saya, laga ini cuma datang di momen yang salah, karena Liga Europa adalah kompetisi yang memberi jatah Liga Champions, FA tidak. Liag Europa lebih penting bagi kami.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









