Mourinho: Lawan Hull Lebih Besar Daripada Lawan Liverpool
Afdholud Dzikry | 10 Januari 2017 10:15
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho mengatakan bahwa pertemuan melawan Hull City di leg pertama semifinal EFL Cup adalah pertandingan yang lebih besar daripada melawan Liverpool di Premier League akhir pekan ini.
Tiga hari sebelum bertemu Liverpool, Manchester United memang harus menghadapi tantangan Hull City di Old Trafford dalam ajang semifinal leg pertama EFL Cup. Tujuan Mourinho sendiri jelas, dirinya ingin trofi di musim pertamanya bersama The Red Devils dan itu bisa mendekati kenyataan bila mengalahkan Hull City.
Ya, Manchester United memang memiliki kesempatan untuk lolos ke final EFL Cup andai mengalahkan Hull City. Sementara di Premier League, mereka memiliki jalan panjang karena mereka sementara ini tertinggal 10 poin dari Chelsea yang ada di puncak klasemen.
Karena itu, jelang pertemuan melawan Hull City, Mourinho mengatakan bahwa pertandingan di semifinal ini lebih penting bagi mereka ketimbang melawan Hull City karena ini akan mendekatkan mereka dengan target meraih trofi musim ini.
Hull mungkin melihat semifinal ini sebagai sebuah kesempatan besar. Mungkin bagi mereka, mereka memiliki permainan yang lebih penting tiga hari kemudian di Premier League, ujar Mourinho.
Liverpool adalah pertandingan besar bagi kami, tapi kami ingin berada di final. Kami akan menghadapi Hull dengan semua kekuatan yang kami miliki. Leg kedua masih jauh, jadi jika kami bisa melakukan sesuatu di leg pertama untuk memberikan keuntungan bagi kami, kami akan mencoba itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










