Mourinho Puas MU Jumpa Brighton di Piala FA
Rero Rivaldi | 19 Februari 2018 10:30
Bola.net - - Jose Mourinho mengaku puas dengan lawan yang bakal didapatkan Manchester United di babak perempat final Piala FA, usai mereka menang 2-0 atas Huddersfield di John Smith's Stadium pekan lalu.
Setan Merah menggilas tuan rumah lewat brace Romelu Lukaku dan bakal bertemu Brighton and Hove Albion di babak VI.
Mourinho pun mengaku cukup puas dengan undian yang didapatkan oleh timnya.
Itu sulit untuk kami, Brighton. Kami pernah menang atas mereka di kandang, namun itu benar-benar pertandingan yang sulit, tuturnya di Sportsmole.
Seperti Huddersfield, ketika bermain di piala domestik, mereka tak bermain untuk poin. Ketika mereka bermain di piala domestik, mereka mengusung spirit yang berbeda, sikap yang berbeda. Mereka bermain untuk menang.
Bayangkan bagaimana Brighton hanya terpisah satu laga dari semifinal di Wembley dan mereka bermain bagus di Premier League. Saya rasa mereka tak perlu khawatir akan degradasi karena mereka bermain bagus. Jadi laga nanti akan sulit.
Mourinho menambahkan: Apakah saya bahagia dengan itu? Saya lebih memilih Old Trafford ketimbang pergi ke Brighton. Namun saya juga lebih memilih Old Trafford dan melawan tim top, ketimbang menghadapi mereka di Wembley dengan suporter yang berimbang.
Saya lebih memilih bermain di Old Trafford melawan Chelsea atau Manchester City atau Tottenham.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








