Mourinho: Rashford Tak Kenal Takut
Editor Bolanet | 12 September 2016 10:30
Produk asli akademi Manchester United ini memang tampil mengesankan semenjak mendapat debut di bawah asuhan Louis van Gaal awal tahun lalu. Di Era Mourinho, ia tetap menjadi salah satu andalan mantan pelatih Chelsea itu kendati ia kebanyakan hanya bermain sebagai pemain pengganti.
Mourinho sendiri dengan tegas menyebut bahwa ia mempercayai sang pemain dan memuji Striker muda MU itu berkat karakternya yang luar biasa. Normalnya orang-orang akan melihat seorang pemain muda dari bakatnya, namun karakternya pada usia saat ini sangat penting, dan ia sudah menunjukkannya musim lalu dan ia langsung menunjukkan karakter hebatnya tutur Mourinho kepada Soccerway.
Melawan City, saya merasa ada kerapuhan di sektor sayap akmi dan anak ini [Rashford] memberikan banyak hal di babak kedua yang tidak kami datapatkan dari Miki [Mkhitaryan] dan Jesse [Lingard] di babak pertama
Anak ini benar-benar memberikan kami banyak hal dan seharusnya kami berada di sini kami sudah membicarakan hasil pertandingan yang berbeda tutup mantan pelatih Real Madrid tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Mourinho Puji Kepercayaan Diri Rashford dalam Laga Derby
- Man City Belum Siap Berlaga di Eropa
- Kalah di Derby, Fellaini Sebut United Kurang Agresif
- Pogba: MU Tidak Kalah
- Fellaini: United Kecewa Kalah di Derby Manchester
- Kalah Dari City, Lingard Tak Mau MU Banyak Alasan
- Fellaini: United Wajib Segera Bangkit
- MU Monitor Bintang Muda Juve
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








