Mourinho Siap Orbitkan Bailly seperti Varane
Editor Bolanet | 18 Juli 2016 04:04
Bailly gabung dengan MU pada bulan Juni lalu dari Villarreal setelah ditebus dengan harga 30 juta pounds. Pemain 22 tahun tersebut telah menjalani debut dalam tim Mourinho ketika menjalani laga uji coba lawan Wigan akhir pekan kemarin.
Mourinho berharap Bailly bisa menjadi seperti Varane, pemain yang ia datangkan pada 2011 ketika masih melatih Real Madrid.
Saya akan memberikan Eric segalanya untuk menjadikannya lebih baik seperti yang telah saya lakukan pada bek lain yang saya dapatkan. Sebagai contoh Varane dan saya akan mencoba menjadikannya terbaik semampu saya, ujar Mourinho pada Telegraph.
Dia masih sangat muda yang datang dari lingkungan berbeda. Anda bisa melihatnya seperti apa ia sekarang, ia telah menunjukkan potensi ketika kami memutuskan membelinya, lanjutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04