Mourinho Tak Akan Jual Ramires ke Madrid
Editor Bolanet | 9 Juni 2014 02:00
Sebelumnya, beredar kabar bahwa entrenador El Real, Carlo Ancelotti, ingin bereuni dengan Ramires di Santiago Bernabeu. Ancelotti adalah sosok yang membawa gelandang asal Brasil itu ke Stamford Bridge pada tahun 2010 lalu.
Usai memenangkan Liga Champions musim lalu, Ancelotti disebut langsung meminta Presiden Los Blancos, Florentino Perez, untuk membeli Ramires. Selain itu, pelatih asal Italia tersebut juga dikabarkan meminta Perez untuk mendatangkan Luis Suarez.
Namun, menurut kabar yang beredar di Spanyol dan dilansir oleh Daily Star, Mourinho tak bakal rela melepas Ramires. Sebab, ia baru saja melepas Frank Lampard dan David Luiz. The Happy One justru tertarik untuk mendatangkan pemain baru.
Ramires didatangkan dari Benfica dengan bandrol 17 juta Pounds. Kontraknya baru akan berakhir pada tahun 2017 mendatang. Sejauh ini, ia sudah tampil sebanyak 196 kali bagi The Blues. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







