Mourinho: Target Selanjutnya Kalahkan Liverpool
Editor Bolanet | 5 Mei 2015 09:30
Meski sudah memastikan diri menjadi juara, sang manajer, Jose Mourinho ternyata tidak mau mengakhiri musim ini dengan santai. Ia mengatakan kalau target Chelsea selanjutnya adalah untuk mengalahkan salah satu tim besar Premier League, .
Liverpool saat ini tengah bertengger di urutan lima klasemen sementara dengan catatan yang terbilang tidak terlalu baik. Klub yang bermarkas di Anfield tersebut hanya mampu meraih 2 kemenangan dari enam laga terakhir yang mereka jalani.
Di musim 2004/05 Chelsea besutan Jose Mourinho berhasil memecahkan rekor Inggris dengan meraih 95 poin. Jika The Blues mampu memenangkan seluruh laga tersisa di musim ini maka mereka akan mengakhiri musim dengan koleksi 92 poin. [initial]
Baca Juga
- Bersiap Saingi Chelsea, Wenger Inginkan Pemain-pemain Kelas Dunia
- Torres Ucapkan Selamat Untuk Chelsea
- Mourinho Dinilai Akan Beri Lebih Banyak Trofi Bagi Chelsea
- Chelsea Siapkan 27 Juta Pounds Untuk Coleman
- Chelsea Juara EPL, Terry Berpesta Dengan One Direction
- Wenger Sebut Beda Arsenal & Chelsea Ada di Mental
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








