Mourinho Tidak Akan Jual Mata ke Tim Inggris
Editor Bolanet | 3 Januari 2014 20:28
Mata memperlihatkan rasa frustrasinya itu pada laga melawan pada tahun baru lalu. mata nampak sangat kecewa ketika ditarik keluar oleh Mourinho.
Setelah laga, Mourinho secara terang-terangan mengatakan bahwa Mata boleh pergi dari Chelsea. Namun kemudian Mourinho meralat ucapannya dan mengatakan tak ingin Mata pergi. Jika pun Mata hengkang, Mou akan memastikan sang pemain akan meninggalkan Inggris.
Dia berlatih dengan fantastis hari ini. Dia tahu saya tak ingin dia pergi, bukannya membuka pintu keluar untuknya. Dia sudah move on, tak ada masalah lagi sekaran. Tak ada ketertarikan dari klub lain. Tak ada tawaran dari klub Inggris lain. Apakah kami akan menjualnya ke klub Premier League? Tidak! tegas Mou seperti dikutip TalkSport.
Kabarnya, Mata sudah menjadi incaran berbagai klub top Eropa. Klub-klub Italia juga sangat tertarik mendatangkan pemain lulusan akademi Real Madrid tersebut jika Chelsea mau melepasnya. (ts/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









