Mourinho Yakin Bisa Datangkan Rakitic ke MU
Rero Rivaldi | 2 Desember 2016 11:30
Bola.net - - Jose Mourinho masih amat yakin bisa mendatangkan Ivan Rakitic ke Manchester United.
Don Balon mengklaim Mourinho percaya bahwa pemain tengah dengan bandrol 35 juta poundsterling itu tidak ditangani dengan baik oleh Luis Enrique di Camp Nou. Dan disebutkan bahwa mantan manajer Chelsea siap membelinya dengan harga mahal di masa mendatang.
Mourinho disebut menginginkan Rakitic dan siap memberikan jaminan starter di Manchester United. Disebutkan bahwa pemain Kroasia akan menjadi pelengkap yang bagus untuk Paul Pogba, memberikan lebih banyak kebebasan pada pemain Prancis.
Rakitic bergabung dengan tim Catalan dari Sevilla di 2014 dan ia lantas menjadi salah satu gelandang terbaik Eropa untuk saat ini. Namun demikian, yang bersangkutan masih terikat kontrak di Barcelona hingga 2019.
Meski ada banyak spekulasi mengenai masa depannya, agennya Arturo Canales, mengklaim bahwa yang bersangkutan amat bahagia di tim Catalan.
tengah bersiap untuk bermain melawan Real Madrid di Camp Nou akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









