Mourinho Yakin Mkhitaryan Tampil Lebih Baik di Arsenal
Asad Arifin | 25 Januari 2018 21:01
Bola.net - - Jose Mourinho berharap nasib baik akan dialami oleh Henrikh Mkhitaryan pasca pindah ke . Manajer Manchester United ini menilai Mkhitaryan sudah tahu dan mampu beradaptasi dengan gaya Arsenal.
Mkhitaryan baru saja resmi jadi pemain Arsenal. Pemain 29 tahun ini pindah ke The Gunners setelah terjadi 'barter' dengan Alexis Sanchez. Mkhitaryan pindah ke Arsenal dan Sanchez bergabung ke pihak United.
Saya pikir Mkhitaryan akan tampil lebih baik bersama Arsenal dibanding dengan kami, kata Mourinho.
Mkhitaryan sekarang sudah punya satu dan setengah tahun bermain di Inggris, dia sudah beradaptasi dan dia juga sudah tahu bagaimana cara Arsenal bermain, seperti apa ide mereka, sambung manajer asal Portugal.
Mourinho yakin jika kesepakatan ini akan membawa dampak yang baik bagi semua pihak yang terlibat. Baik itu pihak klub maupun sang pemain.
Bahkan, Mourinho tidak memungkiri jika Mkhitaryan mungkin akan jadi pemain yang penting bagi Arsenal. Baginya, pemain asal Armenia sangat mungkin melakukan hal-hal besar bersama klub asal London, dibanding saat masih bersama United.
Mungkinkah dia tampil lebih baik? Mungkin saja. Tapi, dia sudah melakukan hal-hal yang penting bagi kami dan saya pikir semua pihak saat ini merasa senang, tutup eks pelatih Inter Milan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 24 Oktober 2025, 16:39
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








