Mourinho: Zlatan Ibrahimovic Akan Menjadi Fenomena di MU
Editor Bolanet | 15 Agustus 2016 02:05
Dalam debutnya di Premier League, penyerang 34 tahun tersebut langsung mencetak satu gol untuk mengantar timnya menang atas Bournemouth dengan skor 1-3. Sebelumnya, Zlatan juga mencetak satu gol ketika menjalani Community Shield lawan Leicester City dan mengantarkan jadi juara setelah menang dengan skor 1-2.
Gol Ibra ke gawang Bournemouth menandai Zlatan kini selalu mencetak gol ketika bermain di Liga Champions, Serie A, La Liga, Ligue 1. Namun demikian, Ibrahimovic tak pernah menyabet Ballon d'Or yang selalu jatuh ke tangan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo dalam delapan tahun terakhir.
Sulit dipercaya Zlatan Ibrahimovic tak pernah memenangkan Golden Ball. Ia ingin menjuarai Premier League, bukan Golden Ball, bela Mourinho pada Ibrahimovic seperti dikutip BBC.
Pemain ini lebih dari sekedar pemain. Untuk dua musim mendatang, saya rasa ia akan menjadi fenomena untuk tim ini dan Premier League, sambungnya.
Ibrahimovic sering disamakan dengan mantan penggawa MU Eric Cantona. Namun Mourinho tak sepakat dengan pendapat tersebut.
Waktunya beda, usianya beda. Eric Cantona berada di sini dalam karier terbaiknya, papar pelatih asal Portugal tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Neuer Pertanyakan Sikap Mourinho pada Schweinsteiger
- Martial: Sulit Menang Ballon d'Or Jika Ada Messi dan Ronaldo
- Ini Komentar Ibrahimovic Usia Cetak Gol Debut Premier League
- Hajar Bournemouth di Laga Debut, Ini Komentar Mourinho
- Gol Rooney ke Gawang Bournemouth Samai Rekor Alan Shearer
- Hasil Pertandingan Bournemouth vs Manchester United: Skor 1-3
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



