Moyes: Rooney Akan Sukses Sebagai Gelandang
Editor Bolanet | 6 September 2015 20:53
- Eks pelatih Manchester United David Moyes menilai Wayne Rooney akan mendapatkan kesuksesan jika dimainkan sebagai gelandang. Menurut Moyes, Rooney memiliki modal karena bisa mengumpan bola dengan baik.
Rooney memang sempat menjalani peran sebagai gelandang pada musim lalu. Tak hanya gelandang serang, Rooney juga pernah dimainkan sebagai gelandang jangkar dalam skema permainan Louis van Gaal.
“Rooney adalah pemain sepak bola luar biasa. Ia juga seorang pengumpan bola yang luar biasa hebat. Menurut saya dia bisa bermain di posisi lain dan dia akan bisa meraih kesuksesan sekali lagi dengan posisi barunya,” ujar Moyes yang kini melatih Real Sociedad.
Kendati demikian, Moyes tetap menyarankan agar Rooney tetap harus dimainkan sebagai seorang penyerang agar naluri golnya tetap terjaga. Ia juga menambahkan bahwa Rooney saat ini masih merupakan penyerang terbaik di Inggris.
Pendapat saya ia merupakan penyerang terbaik yang ada di Inggris saat ini. Ia harus terus bermain di posisi penyerang dan mencetak gol. Namun saya yakin bisa melihat Wayne bermain di lini tengah untuk satu atau dua tahun lamanya,” imbuhnya. [initial]
(sun/asa)
Rooney memang sempat menjalani peran sebagai gelandang pada musim lalu. Tak hanya gelandang serang, Rooney juga pernah dimainkan sebagai gelandang jangkar dalam skema permainan Louis van Gaal.
“Rooney adalah pemain sepak bola luar biasa. Ia juga seorang pengumpan bola yang luar biasa hebat. Menurut saya dia bisa bermain di posisi lain dan dia akan bisa meraih kesuksesan sekali lagi dengan posisi barunya,” ujar Moyes yang kini melatih Real Sociedad.
Kendati demikian, Moyes tetap menyarankan agar Rooney tetap harus dimainkan sebagai seorang penyerang agar naluri golnya tetap terjaga. Ia juga menambahkan bahwa Rooney saat ini masih merupakan penyerang terbaik di Inggris.
Pendapat saya ia merupakan penyerang terbaik yang ada di Inggris saat ini. Ia harus terus bermain di posisi penyerang dan mencetak gol. Namun saya yakin bisa melihat Wayne bermain di lini tengah untuk satu atau dua tahun lamanya,” imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04