MU Berpeluang Dapatkan 'New Eden Hazard'
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 23:13
The Red Devils pernah disebut tertarik dengan Boufal dan akan mewujudkan kepindahannya pada musim panas mendatang. Selain MU, pemain 22 tahun tersebut juga menjadi perhatian tim-tim dari Italia termasuk Inter Milan dan Juventus.
Tapi Vandamme menyatakan belum ada tawaran resmi dari klub manapun sejauh ini. Jika MU benar berniat untuk memboyong Boufal, Lille akan melepasnya dengan harga 15 juta pounds.
Harga minimal Boufal adalah 15 juta pounds. Pada bulan Januari kemarin ia tak mungkin dijual. Kami bukan klub yang suka menjual pemain di musim dingin, kata Vandamme seperti dikutip Daily Star.
Pada bulan Juni ia bisa hengkang. Ada klub-klub Premier League yang mengincarnya juga. Tim Italia lebih baik melakukan negosiasi sekarang agar menang dalam perebutan ini, terang Vandamme.
Pemain yang biasa diposisikan sebagai gelandang tapi juga bisa bermain melebar ini telah mengumpulkan 6 gol dan 2 assist dari 20 penampilannya di Ligue 1. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








