MU Disarankan Mundur Dari Perburuan Alderweireld
Serafin Unus Pasi | 13 Juni 2018 11:45
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Manchester United dikabarkan akan segera mundur dari perburuan bek Tottenham Hotspur, Toby Alderweireld.
Pada musim panas ini, Jose Mourinho dikabarkan ingin berburu bek tengah baru. Ia merasa kurang puas dengan performa para bek tengahnya musim lalu sehingga ia membutuhkan amunisi baru untuk jantung pertahanannya.
Sejauh ini nama yang paling getol digosipkan merapat ke MU adalah Toby Alderweireld. Sang bek dikabarkan menjadi salah satu nama potensial untuk bergabung dengan setan merah musim depan.
Dilansir Manchester Evening News, perburuan MU atas Toby Alderweireld kemungkinan berakhir. Pasalnya pihak pemandu bakat klub sudah merekomendasikan kepada Mourinho untuk mundur dari perburuan sang pemain.
Karakter Tidak Sesuai

Selain gaya bermain yang tidak cocok, para pemandu bakat MU merasa Alderweireld memiliki kepribadian yang kurang baik. Ini berpotensi akan merusak harmoni tim jika ia bergabung musim depan.
Dengan dua alasan itu, para pemandu bakat MU merasa Jose Mourinho harus mundur dari perburuan sang bek.
Harga Terlalu Mahal

Alderweireld sendiri kontraknya akan habis tahun depan. Ia memiliki klausul rilis sebesar 25 juta pounds pada kontraknya saat ini.
Setan Merah sejatinya sudah ingin menebus mahar transfer itu. Namun mereka mengurungkan niatnya, karena Spurs menaikan harga jual sang bek menjadi 70 juta pounds.
Pertahankan Komposisi

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






