MU Disarankan Pilih Hugo Lloris daripada Jasper Cillessen
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 23:37
Cillessen pernah satu tim bersama Louis van Gaal ketika di Timnas Belanda. Kiper 26 tahun ini terus dikaitkan dengan MU dan punya kesempatan bereuni dengan Louis van Gaal di Old Trafford. Namun Bosnich menyarankan agar bos MU itu tak mengambil kesempatan itu.
Saya tidak sepenuhnya yakin 100 persen dengan dia [Cillessen]. Saya kira dia main bagus di Piala Dunia, tapi dia bukan kiper yang begitu hebat. kata Bosnich kepada Talk SPORT.
Premier League adalah liga yang paling menguras tenaga dan sulit bagi pemain luar melakukan adaptasi. Kita dapat melihat musim pertama De Gea, sedikit sulit bagi dia. Lloris sudah tahu Premier League dan dia sudah sukses, jelas Bosnich. [initial]
(ts/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04