MU Kian Dekat ke Schweinsteiger?
Editor Bolanet | 21 Juni 2015 17:03
Saat ini, kontrak pemain berusia 30 tahun itu tersisa satu tahun lagi di Bayern Munchen. Masa depannya di klub itu pun disebut tak menentu karena musim kemarin ia sepertinya tak terlalu sering dimainkan oleh Josep Guardiola.
Hal itu akhirnya disebut membuat Setan Merah tertarik untuk mendaratkannya ke Old Trafford musim depan. Manajer Setan Merah, Louis Van Gaal, kabarnya memang serius ingin mendapatkan gelandang timnas Jerman itu.
Menurut laporan terbaru dari The Mirror, United sudah mengutus juru transfer mereka, Ed Woodward, untuk mengusahakan transfer tersebut. Media Inggris itu juga mengabarkan, Setan Merah menyiapkan dana sekitar 7,5 juta Pounds untuk mendatangkan Schweinsteiger.
Ketertarikan Van Gaal pada Schweinsteiger memang tak mengejutkan. Ia tahu betul kualitas pengatur serangan Bayern itu. Sebab, ia pernah menjadi pelatih skuat Bavaria tersebut dari tahun 2009 hingga 2011. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Beckenbauer Tak Sarankan Schweinsteiger Pindah ke MU
- Matthaus Dorong Schweinsteiger Pindah ke MU
- Makaay Akui Tak Akan Terkejut Andai Schweinsteiger Gabung MU
- Bayern Takkan Halangi Schweinsteiger ke MU
- Diincar MU, Schweinsteiger Tak Kunjung Teken Kontrak Baru
- Schweinsteiger Tidak Akan Dijual
- Niat Gaet Sterling, City Akhirnya Siapkan 50 Juta Pounds
- Cillessen Beri Peringatan Untuk Manchester United
- Diburu Barca, Arsenal, AC Milan, Kondogbia Pilih Inter Milan?
- De Gea Sudah Pamitan Untuk Gabung Real Madrid?
- Cech Sudah Resmi Milik Arsenal Menurut Pria Ini
- Ngebet Bomber Top, Liverpool Incar Llorente dan Bacca
- Tak Jelas di Liverpool, Raksasa Turki Bersedia Tampung Balotelli
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









