MU Sempat Sudah Carter Jet Pribadi untuk Diego Godin
Ari Prayoga | 4 September 2018 06:16
- Raksasa Premier League, Manchester United dikabarkan sudah sempat memesan pesawat pribadi untuk menuntaskan perekrutan bek sekaligus kapten Atletico Madrid, Diego Godin.
Pos bek tengah memang menjadi salah satu sektor yang ingin diperbaiki manajer United, Jose Mourinho pada jendela transfer musim panas ini.
Godin disebut sebagai incaran United setelah mereka gagal mendapatkan Harry Maguire dan Toby Alderweireld. United mendekati Godin pada hari terakhir bursa transfer musim panas di Inggris pada 9 Agustus lalu.
Sampai Pesan Pesawat
Dilansir Daily Mirror, United sangat serius mendekati Godin, dan begitu yakin mereka bisa mendapatkan tanda tangan pemain 32 tahun tersebut.
Saking serius dan yakinnya, United bahkan sampai sudah mencarter jet pribadi guna mengangkut Godin dari Madrid menuju Manchester.
Namun keinginan United menggaet Godin akhirnya tak tercapai karena bek internasional Uruguay itu menolak tawaran yang diajukan Setan Merah.
Tak Jadi Beli Bek
Kegagalan United meyakinkan Godin untuk pindah ke Old Trafford membuat mereka pada akhirnya tak menggaet satu pun bek tengah pada musim panas ini.
Hal ini membuat Mourinho sangat kecewa hingga ia sampai secara terbuka mengungkapkan kekesalan terhadap Ed Woodward yang bertugas mengurusi masalah transfer pemain di United.
United pun tampil kurang meyakinkan di awal musim ini. Dari empat laga awal Premier League musim ini, tim asuhan Mourinho sudah menelan dua kali kekalahan.
Video Menarik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








