Mustafi Tak Pedulikan Kritikan Keras Gary Neville
Richard Andreas | 2 Maret 2018 10:00
Bola.net - - Bek Arsenal, Shkodran Mustafi, memilih untuk mengabaikan kritik Gary Neville yang menyebut dia bermain sangat menyedihkan saat Arsenal dipermalukan Manchester City pada final Carabao Cup akhir pekan lalu.
Pada laga tersebut, Mustafi memang membuat kesalahan fatal yang berujung pada gol pertama Manchester City. Pasca pertandingan tersebut dia pun dihujani kritik dari banyak pihak. Salah satunya adalah Gary Neville.
Namun demikian, Mustafi menyebut komentar orang di luar klub tidaklah terlalu penting. Dia pun tidak terlalu memikirkan kritik-kritik tersebut.
Jujur ketika saya kalah di final, hal terakhir yang saya pikirkan adalah komentar dari orang lain. Karena saya tahu kami sudah berhasil masuk final namun kalah dan harus kecewa, ungkap Mustafi di laman resmi Arsenal.
Saya tidak ingin mendengarkan komentar orang lain. Dan saya tidak tahu apa dia (Neville) katakan. Itu adalah hal yang di luar klub.
Kami tidak membutuhkan orang eksternal klub menasehati kami tentang kesalahan kami dan bagaimana kami seharusnya, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







