Neville: Stones Bisa Jadi New Gerard Pique
Editor Bolanet | 16 Agustus 2016 15:44
Pemain Inggris berusia 22 tahun bergabung dengan City dari Everton dengan harga 47,1 juta poundsterling dan mencatat debut impresif ketika bermain melawan Sunderland pekan lalu.
Saya senang ia bergabung dengan Manchester City, bersama Guardiola. Itu adalah klub terbaik untuknya dan dengan manajer yang mereka punya. Di enam bulan terakhir, ada banyak kritik untuk John Stones - mengenai apa yang harusnya tidak ia lakukan, tentang bagaimana ia tidak boleh bermain dengan cara tertentu, tutur Neville pada Sky Sports.
Bagaimana ia harus memainkan umpan, melibatkan pemain lain. Ada banyak pendapat yang bernada negatif di enam bulan terakhir. Hal tersebut mengingatkan saya pada enam, tujuh, delapan tahun lalu, seorang pemain yang diekspos oleh Guardiola. Dia adalah Gerard Pique muda. Anda bisa lihat ada banyak sifat Stones dalam Pique, sosok yang belum memenuhi potensinya.
Pique kini sudah menjadi monster. Ia kuta, lebih tinggi, ia lebih berpengalaman. Ia mendapat dukungan untuk bermain dan menjadi dirinya sendiri.
Itulah yang sudah dilatih darinya dan ia jelas bermain di tim fantastis di Barcelona. Josep Guardiola akan coba menciptakan tim dan permainan yang sama di Manchester City. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








