Nuri Sahin Merasa Disia-siakan Rodgers
Editor Bolanet | 13 November 2014 11:02
Gelandang asal Turki itu gabung The Reds selama enam bulan musim 2012-13 lalu sebagai pemain pinjaman dari Real Madrid. Namun ia gagal bersinar dengan hanya mengemas tiga gol dari 12 penampilan.
Dan setelah kini kembali ke klub tempatnya menempa reputasi, Borussia Dortmund, gelandang 26 tahun itu membuka alasan mengapa ia akhirnya memutuskan angkat kaki dari Anfield.
Saya gabung Liverpool karena kecintaan saya pada Premier League. Setelah mencetak beberapa gol, manajer mulai memainkan saya di belakang penyerang, dan itu tak cocok dengan permainan saya. Di luar cinta saya pada klub dan fans, saya harus pergi karena manajer bersikeras memainkan saya di peran itu, tuturnya pada TRT. (dym/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











